Diandra Marsha bukan seorang publik figur atau artis. Namanya cukup terkenal karena diketahui dia adalah keponakan Maia Estianty atau sepupu dari Al Ghazali, El Rumi, dan Dul Jaelani.
Pesona Diandra pun terbilang menawan, terlebih saat ini ia aktif di media sosial. Terbukti dari sederet unggahannya di media sosial pribadinya. Pengikut atau follower-nya pun terbilang cukup besar, yakni 166k.
Sebagai influencer, wanita lulus ITB ini bahkan beberapa kali membagikan pekerjaannya terkait dunia fashion. Diandra pun juga aktif menjadi volunteer, lho.
Tak heran apabila pesona dan kecantikan Diandra bikin warganet terutama para cowok klepek-klepek. Ternyata, kecantikan dari sepupu El Rumi sudah sedari kecil, lho. Beberapa kali Diandra membagikan potret masa kecilnya di Instagram. Nggak sedikit penghuni dunia maya turut memuji kecantikan Diandra.
"Mukanya ga pd berubah smpe dah dewasa," tutur akun Instagram @afiii.fa.
"Bapaknya ganteng, Ibunya Cantik, Pantesan turun ke anaknya 😁👍 MasyaAllah," papar akun Instagram @88ykiksam.
"Dr baby aja dah cantik," sahut akun Instagram @rejagram.
Penasaran seperti apa potret masa kecil dari Diandra Marsha, sepupu dari Al, El, dan Dul? Yuk, intip potretnya, brilio.net rangkum dari akun Instagram @diketahui, Rabu (2/10).
Recommended By Editor
- Oh, begini caranya bikin si kecil minta sendiri sarapan pagi berbekal sereal bernutrisi nan lezat
- Potret 9 seleb saat dilantik jadi anggota DPR, penampilan Verrel bak CEO muda
- Bukan cuma kata nenek, bidan juga setuju pentingnya jamu terstandar pasca persalinan
- Kerap tampil dengan riasan fresh ala Korea, 9 beda gaya makeup Tiara Andini di keseharian vs manggung
- Cukup 5 menit si kecil jadi suka sarapan cuma berbekal sereal? Ini ceritanya
- Berhasil turunkan BB 15 kg, 9 potret terbaru Aurel Hermansyah kembali langsing ini banjir pujian
- Bak tanggapi haters, Tiara Andini berikan pesan menohok soal gaya busananya ketika manggung
- Punya komitmen jadi lebih baik usai umrah, Jennifer Coppen bertekad berhenti pakai baju seksi
- 6 Penampilan terbaru Aliando Syarief yang tampil lebih slim, disebut kembali ke ‘setelan awal’
- 7 Potret terbaru Anya Geraldine dengan gaya rambut berponi, disebut unreal layaknya karakter anime
- 9 Potret kamar Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid usai renovasi, TV 70 inch-nya bikin salfok

