1. Begini potret El Barack saat menghampiri gerobak jajanan batagor yang berada di pinggir jalan.
foto: Instagram/@inijedar
2. Biasa bicara menggunakan bahasa Inggris, pengucapan bahasa Indonesia El saat memesan makanan pun membuat warganet gemas.
foto: Instagram/@inijedar
3. Penampilan El yang sederhana mengenakan kaus, celana pendek, dan sandal pun dipuji.
foto: Instagram/@inijedar
4. Tak hanya El, Jedar sebagai sang ibu juga dipuji berhasil mendidik sang buah hati menjadi anak yang sopan dan sederhana.
foto: Instagram/@inijedar
5. Begini potret saat El menunggu makanannya sambil duduk di kursi plastik.
foto: Instagram/@inijedar
6. Tak sedikit warganet yang mendoakan agar El tetap mempertahankan sikap sederhananya hingga dewasa kelak.
foto: Instagram/@inijedar
Recommended By Editor
- Oh, begini caranya bikin si kecil minta sendiri sarapan pagi berbekal sereal bernutrisi nan lezat
- 7 Potret kebersamaan Vincent Verhaag dan El Barack putra Jedar, kompak
- Bukan cuma kata nenek, bidan juga setuju pentingnya jamu terstandar pasca persalinan
- El Barack tulis pesan untuk Jessica Iskandar, isinya bikin haru
- Cukup 5 menit si kecil jadi suka sarapan cuma berbekal sereal? Ini ceritanya
- 10 Transformasi Jessica Iskandar sebelum dan usai oplas, penampilan barunya disebut mirip Lucinta Luna
- 8 Momen wisuda Amora putri Krisdayanti dan Raul Lemos, penampilannya bikin salah fokus
- Nggak kalah stylish dengan Nia Ramadhani, intip 11 potret dulu dan kini gaya Mikhayla Bakrie
- Sukses jadi komedian hingga bangun rumah impian, intip potret kamar mewah 11 anak pelawak







