Brilio.net - Dapur adalah ruangan penting yang dibutuhkan setiap rumah. Bagaimanapun desain dan ukurannya, dapur harus mendukung berbagai aktivitas kegiatan rumah, mulai dari memasak, bersih-bersih, dan masih banyak kegiatan lainnya. Maka dari itu, dapur harus didesain dengan fungsional.
Bentuk dapur pun beragam. Ada yang sempit, luas, memanjang, hingga terpisah dari bangunan utama rumah. Nah, buat pemilik rumah minimalis biasanya dapurnya tak kalah mungil. Seperti pemilik akun TikTok @aldianty1717 ini. Dapur dengan desain cuma segaris ini kerap diejek sempit.
"Dulu sering diejek dapur kok sempit gpp yg penting ngebul terus rezeki lancarAamiin," curhat @aldianty1717.
Padahal, dapurnya memiliki desain sangat cantik meski mungil. Lewat akun TikToknya tersebut, dia menunjukkan tampilan dapurnya yang makin estetik, bikin siapapun yang iri dengki jadi kicep. Berikut brilio.net himpun potretnya dari TikTok @aldianty1717 pada Kamis (26/10).
1. Seperti ini penampakan dapur rumah sebelum di-makeover.
dapur sempit cuma segaris estetik
© 2023 brilio.net/TikTok/@aldianty1717
2. Dapur ini dicat ulang dengan nuansa warna hijau pastel yang bikin suasana dapur lebih fresh.
dapur sempit cuma segaris estetik
© 2023 brilio.net/TikTok/@aldianty1717
3. Meski belum di-makeover, dapur ini sudah terlihat komplit fasilitasnya, lho.
dapur sempit cuma segaris estetik
© 2023 brilio.net/TikTok/@aldianty1717
4. Nah, begini hasilnya setelah di-makeover. Dia menambahkan kabinet rangka kulkas agar tampilan kulkas lebih mewah.
dapur sempit cuma segaris estetik
© 2023 brilio.net/TikTok/@aldianty1717
5. Lahan tak luas bukan berarti tidak dapat menambahkan meja makan yang cantik. Adlianty memasang meja makan minimalis yang terbuat dari kayu serta beberapa dekorasi tambahan. Cakep pol!
dapur sempit cuma segaris estetik
© 2023 brilio.net/TikTok/@aldianty1717
6. Nah, begini penampakan dapurnya secara keseluruhan. Meski tak luas, dapurnya terlihat estetik banget.
dapur sempit cuma segaris estetik
© 2023 brilio.net/TikTok/@aldianty1717
7. Dapur ini dilengkapi dengan kitchen set bernuansa putih yang cocok dipadukan dengan warna apapun.
dapur sempit cuma segaris estetik
© 2023 brilio.net/TikTok/@aldianty1717
8. Kitchen counter ini sudah dipasang cooker hood dan kompor tanam. Sementara itu, untuk backsplash dapur ia memilih keramik dengan motif kotak-kotak.
dapur sempit cuma segaris estetik
© 2023 brilio.net/TikTok/@aldianty1717
9. Dapur ini memiliki bentuk yang memanjang dengan ukuran lebar 2 meter dan panjang 4,5 meter.
dapur sempit cuma segaris estetik
© 2023 brilio.net/TikTok/@aldianty1717
10. Selain itu, dapur ini juga dilengkapi dengan laundry room di bagian pojok. Laundry room ini dilengkapi dengan rak-rak agar kebutuhan mencuci mudah ditata.
dapur sempit cuma segaris estetik
© 2023 brilio.net/TikTok/@aldianty1717
@aldianty1717 Dulu sering diejek dapur kok sempit gpp yg penting ngebul terus rezeki lancarAamiin #fyp ♬ original sound - Sam Arrow
Recommended By Editor
- Oh, begini caranya bikin si kecil minta sendiri sarapan pagi berbekal sereal bernutrisi nan lezat
- 7 Potret dapur mungil estetik lebarnya cuma sepetak ini antisumpek, meski minimalis tapi nyaman
- Bukan cuma kata nenek, bidan juga setuju pentingnya jamu terstandar pasca persalinan
- Potret dapur sederhana serba merah ini tampak nyaman dan bikin betah, bukti keren tak harus mewah
- Cukup 5 menit si kecil jadi suka sarapan cuma berbekal sereal? Ini ceritanya
- 9 Potret dapur mungil ini dekorasinya serba pink dan emas ini bikin mupeng, tampilannya glamor pol
- Awalnya amburadul, 8 potret dapur mungil estetik usai dimakeover ini bisa jadi ide dekor antiribet
- Awalnya amburadul, 8 potret dapur mungil estetik usai dimakeover ini bisa jadi ide dekor antiribet
- Bukti cinta istri, potret dapur dinding seng di bengkel suami ini meski sederhana tapi homey abis











