Brilio.net - Memiliki tubuh yang ramping adalah impian kebanyakan orang khususnya wanita. Namun sayangnya, saat wanita yang sudah memiliki anak sulit sekali untuk memiliki tubuh yang ramping seperti sebelumnya.
Namun berbeda halnya dengan artis cantik Poppy Bunga. Meski sudah memiliki satu anak, ia masih memiliki tubuh yang ramping loh. Rupanya, ia melakukan diet untuk bisa memiliki tubuh ideal.
"Aku sempat diet tapi kayanya susah jadi yaudah lah lebih mengurangi takarannya aja sih," katanya saat ditemu brilio.net belum lama ini.
Bahkan, ia mengaku sempat melakukan berbagai macam diet untuk bisa memiliki tubuh yang indah.
"Sempat nyobain diet GM, hari pertama itu makan buah doang dan hari kedua makan sayur doang selama tujuh hari tapi nggak sanggup. Pernah juga nyoba diet mayo yang nggak pakai garam sama sekali dan bikin aku lemes banget," jelasnya.
Sayangnya, meski banyak melakukan diet, semuanya tidak ada yg berhasil. "Akhirnya aku cuma nggak makan malam aja," katanya.
Recommended By Editor
- Oh, begini caranya bikin si kecil minta sendiri sarapan pagi berbekal sereal bernutrisi nan lezat
- Ungkapan duka cita para selebriti menanggapi kasus bom Kampung Melayu
- Bukan cuma kata nenek, bidan juga setuju pentingnya jamu terstandar pasca persalinan
- Sang kekasih didiagnosis kanker, ini yang akan dilakukan Shin Min-ah
- Cukup 5 menit si kecil jadi suka sarapan cuma berbekal sereal? Ini ceritanya
- 10 Bukti mantan istri Tommy Soeharto bak kakak-adik dengan sang anak
- Tak suka makan takjil saat berbuka, ini menu wajib Ayudia Bing Slamet
- Pertemukan orangtua yang telah bercerai, Verrel Bramasta banjir pujian


