toilet merangkak ala spiderman
TikTok/@uzumaki_gondrong
Namun, toilet ini memiliki langit-langit yang sangat rendah. Pengguna pasti akan terantuk langit-langit toilet ini jika tidak merunduk maupun merayap. Bisa digunakan, sih, tapi tentu bikin penggunanya tidak nyaman.
"Toilet jongkok (X), toilet merayap (V)," tulis @uzumaki_gondrong dikutip brilio.net pada Kamis (19/10).
Alhasil siapapun yang terpaksa harus menggunakan toilet ini harus menunduk dengan begit rendah. Pokoknya nggak nyaman banget deh. Warganet pun berseloroh ketika melihat penampakan toilet yang desainnya nyeleneh tersebut. Mereka menganggap toilet itu khusus untuk Spiderman.
"Itu toilet khusus spiderman bang," kata @ismandiansyah_.
"Klo dikasih pintu,auto keracunan," kata @rere4dity4.
"Lu bayangin lagi turun tangga trus ada yang manggil pas nenggok ada orang lagi berak kaya gitu," kata @p_a_i__i_a_p.
"Keren mas,g ad yg nyamain😂...Ampe ngakak aq mas," kata @trian0902.
"Tandai tukangnya," kata @rikosikumbangsati.
@uzumaki_gondrong Toilet model opo kihhh 😂 #fyp #ultraman #dagelan ♬ Tang Tang Tang - Jee.
Recommended By Editor
- Oh, begini caranya bikin si kecil minta sendiri sarapan pagi berbekal sereal bernutrisi nan lezat
- Wanita ini bagikan konsep kamar mandinya yang dinilai nyeleneh, penampakannya tuai pro kontra warganet
- Bukan cuma kata nenek, bidan juga setuju pentingnya jamu terstandar pasca persalinan
- Desainnya nyeleneh pol, shower jamban di toilet kampus ini bukannya estetik malah bikin ribet
- Cukup 5 menit si kecil jadi suka sarapan cuma berbekal sereal? Ini ceritanya
- Toilet pengin minimalis ini bikin penggunanya nggak bisa buang hajat, letak jambannya nyeleneh pol
- 13 Potret toilet berdesain nyeleneh ini bikin yang kebelet malah pengin ngamuk
- Manfaatkan perabotan bekas, desain pintu toilet dari kulkas rusak ini keren tapi juga absurd banget
- Toilet di atas gedung ini viewnya cakep banget, buang hajat bisa lihat pemandangan seisi kota


