Brilio.net - Hampir dipastikan, setiap orang pernah merasakan mimpi. Tak jarang, sebagian orang yang bangun dari tidur kemudian merasakan mimpi, mencoba mencari tahu makna di balik mimpinya dengan membaca tafsir mimpi. Banyak mimpi yang dianggap mengandung pesan tentang kemungkinan terjadi di masa depan.
Salah satu mimpi yang sering terjadi adalah mimpi buah jeruk. Setiap jenis mimpi memiliki arti dan penafsiran yang berbeda. Jika kamu memimpikan buah jeruk ini memiliki indikasi sebuah keberuntungan dan kesuksesan dalam hidup. Namun, di balik mimpi buah jeruk juga memiliki pertanda yang buruk. Hanya saja, hal tersebut tergantung pada keadaan saat bermimpi.
Lantas, apa saja sebenarnya tafsir mimpi buah jeruk ini? Berikut beberapa arti mimpi tentang buah jeruk yang perlu diketahui, seperti dirangkum brilio.net dari berbagai sumber, Selasa (16/8).
Recommended By Editor
- Oh, begini caranya bikin si kecil minta sendiri sarapan pagi berbekal sereal bernutrisi nan lezat
- 9 Arti mimpi tentang buah nanas, punya beragam makna
- Bukan cuma kata nenek, bidan juga setuju pentingnya jamu terstandar pasca persalinan
- 9 Arti mimpi buah apel, menggambarkan perubahan hidup
- Cukup 5 menit si kecil jadi suka sarapan cuma berbekal sereal? Ini ceritanya
- 9 Arti mimpi buah nangka, tak selalu pertanda baik
- Tak banyak yang tahu, ini cara mengupas jeruk dengan cepat dan rapi
- Mitos atau fakta, penderita diabetes nggak boleh makan jeruk?
- 33 Manfaat jeruk nipis untuk kesehatan dan kecantikan, atasi bau badan

