1. Beginilah suasana pagi hari yang indah di Desa Kemranggon, Susukan, Banjarnegara. Pagi hari di desa, kamu pasti akan melihat banyak warga setempat yang sudah mulai aktivitasnya di ladang atau sawah, seperti simbah dalam foto ini.
suasana desa bak lukisan
© YouTube/TEDHONG TELU
2. Desa ini punya hamparan sawah yang hijau, cantik, dan subur. Di sampingnya terdapat pepohonan rindang yang menambah kesan sejuk.
suasana desa bak lukisan
© YouTube/TEDHONG TELU
3. Sejauh mata memandang hanya ada sawah yang baru saja ditanam. Langitnya cerah, sinar matahari juga masuk dengan indahnya.
suasana desa bak lukisan
© YouTube/TEDHONG TELU
4. Nggak seperti di jalan desa lainnya. Akses jalan di Kemranggon cukup mulus. Tampak jalanan ini seperti baru di aspal. Di sampingnya juga banyak pohon kelapa yang menjulang sepanjang jalan.
suasana desa bak lukisan
© YouTube/TEDHONG TELU
5. Di samping jalan terdapat parit yang dialiri air. Sehingga, jika ada rumah yang berdiri di samping parit tersebut, perlu ada jembatan kecil di depannya.
suasana desa bak lukisan
© YouTube/TEDHONG TELU
Recommended By Editor
- Oh, begini caranya bikin si kecil minta sendiri sarapan pagi berbekal sereal bernutrisi nan lezat
- Keluarga nekad tinggal di kampung mati tengah hutan, 9 potret rumahnya ini sederhana namun rapi
- Bukan cuma kata nenek, bidan juga setuju pentingnya jamu terstandar pasca persalinan
- Bikin merinding, ini penampakan kuburan dalam kamar di Desa Siluman
- Cukup 5 menit si kecil jadi suka sarapan cuma berbekal sereal? Ini ceritanya
- 11 Serial drama Korea dengan suasana desa, Hometown Cha-Cha-Cha juara
- Jumlah kayu bulat yang dipakai restoran bertema desa bikin tercengang
- 23 Foto menakjubkan kehidupan di pedesaan, bayangin aja udah adem
- 22 Keindahan alam pedesaan ini sulit kamu temukan sekarang, duh!
- Kebahagiaan ini cuma dirasakan oleh kamu yang tinggal di desa






