Brilio.net - Inspirasi untuk mendekor rumah bisa datang dari mana saja, lho. Inspirasi bisa datang saat kamu melihat konten rumah di media sosial atau saat menonton drama maupun film. Kamu bisa membuat dapurmu terlihat cantik seperti yang ada di film maupun drama Korea.
Buat kamu penggemar film Hollywood, pasti sudah nggak asing lagi dengan penataan dapur farmhouse. Dapur farmhouse ini menekankan nuansa vintage, seperti dapur milik akun Instagram @raracosyhome. Dapur rumah milik @raracosyhome ini memiliki tampilan yang estetik dan indah.
Gaya vintagenya bikin siapapun yang berlama-lama di dapur tak bosan dan tetap nyaman. Bahkan, meski tanpa kitchen set, dapur ini ditata dengan apik sehingga menampilkan kesan estetik. Penasaran seperti apa desainnya? Simak potretnya dihimpun brilio.net dari Instagram @raracosyhome pada Kamis (21/12).
1. Dapur rumah milik @raracosyhome ini memiliki tampilan ala vintage yang bikin nyaman.
dapur kitchen house desain farmhouse
© 2023 brilio.net/Instagram/@raracosyhome
2. Desain rumah ini memiliki desain ala farmhouse yang identik di film-film Hollywood, lho.
dapur kitchen house desain farmhouse
© 2023 brilio.net/Instagram/@raracosyhome
3. Dapur ini bertipe letter U dengan island sebagai sekat antara ruang lainnya.
dapur kitchen house desain farmhouse
© 2023 brilio.net/Instagram/@raracosyhome
4. Meski tanpa kitchen set, dapur ini tampak sangat rapi dan estetik. Ia menyimpan berbagai perabotan dapurnya pada kolong meja dapur. Agar makin rapi dan estetik, ia menutupinya dengan tirai.
dapur kitchen house desain farmhouse
© 2023 brilio.net/Instagram/@raracosyhome
5. ia memilih rak dan dekorasi dapur dengan warna kayu yang cerah, senada dengan top table-nya.
dapur kitchen house desain farmhouse
© 2023 brilio.net/Instagram/@raracosyhome
6. Kompornya sudah menggunakan kompor tanam, lho. Backsplash-nya bernuansa krem senada dengan cat dindingnya.
dapur kitchen house desain farmhouse
© 2023 brilio.net/Instagram/@raracosyhome
7. Sudut dapurnya digunakan sebagai meja kopi yang lengkap dengan peralatan membuat kopinya.
dapur kitchen house desain farmhouse
© 2023 brilio.net/Instagram/@raracosyhome
8. Sementara itu, kitchen sinknya terletak di dekat jendela. Estetik banget, kan?
dapur kitchen house desain farmhouse
© 2023 brilio.net/Instagram/@raracosyhome
9. Ia juga menyimpan berbagai kebutuhan dapurnya pada rak dinding dan lemari. Dengan perabotan bernuansa cokelat yang cantik, dapurnya makin estetik.
dapur kitchen house desain farmhouse
© 2023 brilio.net/Instagram/@raracosyhome
Recommended By Editor
- Oh, begini caranya bikin si kecil minta sendiri sarapan pagi berbekal sereal bernutrisi nan lezat
- 9 Potret dapur gang senggol tanpa kitchen set ini meski sempit penataannya tetap ciamik, estetik pol
- Bukan cuma kata nenek, bidan juga setuju pentingnya jamu terstandar pasca persalinan
- 9 Potret dapur mungil kontrakan 3 petak ini interiornya homey pol, pas buat ibu-ibu pecinta minimalis
- Cukup 5 menit si kecil jadi suka sarapan cuma berbekal sereal? Ini ceritanya
- Beratapkan seng, 9 potret dapur minimalis tema monokrom ini meski biasa tapi bikin pengin muji terus
- Jadi korban body shaming, begini 11 potret transformasi Stephanie Poetri anak Titi DJ dulu hingga kini
- Bak rombongan kerajaan, pria ini nikahi wanita anak pimpinan pondok pesantren dengan mahar fantastis
- Momen nyesek penumpang kemalingan di bis, pergi bawa iPad pulang-pulang jadi pecahan keramik









