1. Mimpi pelukan dengan pasangan.
foto: freepik.com
Mimpi pelukan dengan kekasih menjadi suatu pertanda yang baik. Jika saat ini kamu telah memiliki pasangan, mimpi ini menjadi suatu pertanda bahwa pasanganmu sedang memerlukan perhatian dan kasih sayang.
2. Mimpi pelukan perpisahan.
foto: freepik.com
Setiap orang pasti enggan untuk berpisah. Namun, bagaimana jika bermimpi pelukan dengan seseorang yang akan berpisah denganmu? Mimpi ini sekaligus menjadi pertanda dalam kehidupan. Hal ini karena orang yang berpisah dalam mimpimu akan memulai perjalanan dan kehidupan yang baru, sehingga perpisahannya menjadi salah satu tanda bahwa dirinya sudah tidak berada di fase yang dahulu.
3. Mimpi pelukan dengan teman.
foto: freepik.com
Jika kamu mimpi pelukan dengan teman, kabarnya ini akan menjadi kabar gembira. Mimpi ini menandakan persahabatan yang kamu jalani akan berlangsung seterusnya. Meskipun nantinya akan ada salah paham, namun itu tidak membuat persahabatanmu hancur. Karena manusia pastinya akan membuat kesalahan dan hal tersebut sangat wajar.
Recommended By Editor
- Oh, begini caranya bikin si kecil minta sendiri sarapan pagi berbekal sereal bernutrisi nan lezat
- 7 Arti mimpi seputar ayunan, bawa keberuntungan atau kesialan
- Bukan cuma kata nenek, bidan juga setuju pentingnya jamu terstandar pasca persalinan
- 9 Arti mimpi melihat cahaya menurut primbon, jadi pertanda baik
- Cukup 5 menit si kecil jadi suka sarapan cuma berbekal sereal? Ini ceritanya
- 9 Arti mimpi tentang menyanyi, bawa pertanda khusus
- 9 Arti mimpi seputar pohon menurut Islam, bawa pertanda baik




