6. Kamar mandinya pun juga memiliki fasilitas yang mewah. Seperti toilet yang dapat membuka dan menutup secara otomatis.
foto: YouTube/Alifa TV
7. Rumah Eko Patrio ini diketahui memiliki tiga lantai yang dilengkapi dengan lift hingga ke rooftop.
foto: YouTube/Alifa TV
8. Seperti ini penampakan rooftop rumah Eko. Tampak luas dan mewah. Bahkan pemandangan kota terlihat jelas. Rooftop ini juga dilengkapi dengan kolam renang.
foto: YouTube/Alifa TV
9. Nggak hanya lift untuk manusia, rumah ini juga memiliki lift khusus pengantar makanan. Jadi, mereka tidak perlu repot mengangkut makanan dengan jumlah besar.
foto: YouTube/Alifa TV
10. Terdapat pula ruangan khusus untuk bersantai. Rencananya ruangan ini akan dilengkapi dengan teropong untuk melihat bulan dan bintang.
foto: YouTube/Alifa TV
11. Ini penampakan hall khusus yang dibangun untuk acara-acara tertentu. Pasalnya, Eko dan keluarga sering sekali menggelar acara.
foto: YouTube/Alifa TV
Recommended By Editor
- Oh, begini caranya bikin si kecil minta sendiri sarapan pagi berbekal sereal bernutrisi nan lezat
 - Detik-detik Eko Patrio terkunci di lift, anjlok dari lantai 18
 - Bukan cuma kata nenek, bidan juga setuju pentingnya jamu terstandar pasca persalinan
 - 13 Penampakan rumah Eko Patrio, elegan dengan desain art deco
 - Cukup 5 menit si kecil jadi suka sarapan cuma berbekal sereal? Ini ceritanya
 - Pulang kampung, ini 7 momen Eko Patrio pakai baju tidur ke sawah
 - 8 Potret kampung halaman Eko Patrio di Nganjuk, sejuk dan asri
 - 10 Penampakan kantor Eko Patrio, rooftopnya bak lapangan bola
 






















































