Brilio.net - Bagi sebagian besar orang Indonesia, melafalkan nama-nama pemain sepak bola dari negara-negara Eropa, khususnya Eropa Timur terasa sulit karena banyaknya konsonan dalam satu nama.
Menyadari kesulitan itu, pihak UEFA pun akhirnya 'turun tangan' untuk meringankan publik sepakbola dunia. Lewat situs resmi UEFA, pihak federasi memuat cara melafalkan nama-nama pemain yang sangat sulit itu.
Nah, kira-kira siapa saja pemain yang memiliki nama tersulit? Dilansir brilio.net dari uefa.com, Senin (13/6) ini dia 10 nama tersulit di EURO 2016, hayo kamu bisa mengejanya nggak?
1. Martin Škrtel (Slovakia)
2. Wojciech Szczęsny (Polandia)
3. Jakub Błaszczykowski (Polandia)
4. Grzegorz Krychowiak (Polandia)
5. Šime Vrsaljko (Kroasia)
6. Balázs Dzsudzsák (Hungaria)
foto: tuoitrenews.vn
7. Rúnar Már Sigurjónsson (Islandia)
8. François Moubandje (Swiss)
9. Oğuzhan Özyakup (Turki)
10. N'Golo Kanté (Perancis)
Recommended By Editor
- Oh, begini caranya bikin si kecil minta sendiri sarapan pagi berbekal sereal bernutrisi nan lezat
- 6 Wanita cantik ini setia dukung pemain Prancis di laga EURO 2016
- 10 Rekor Piala Eropa yang perlu kamu tahu jelang lihat pertandingannya
- 5 Bola spesial Piala Eropa paling diingat, favoritmu nomor berapa?
- Cukup 5 menit si kecil jadi suka sarapan cuma berbekal sereal? Ini ceritanya
- Potret pembukaan Euro dari tahun 1992, norak hingga megah semarak!


























































