Brilio.net - Ide kreatif memang nggak pernah ada habisnya. Ada yang memanfaatkan sendok untuk hiasan dinding, ada yang membuat tas dari baju bekas, dan masih banyak lagi.
Nah, yang satu ini juga nggak kalah kreatif, gadis ini mengundang perhatian netizen dengan idenya membuat bra dari underwear alias celana dalam. Jika tertarik, kamu juga bisa buat sendiri ladies. Kamu hanya membutuhkan gunting untuk membuat bra dari underwear lho.
Jadi ladies, kalau musim hujan kamu kehabisan bra dan tinggal punya underwear di lemari, kamu bisa mengakalinya. Di saat mendesak, cara ini pasti akan membantumu. Gunakan underwear yang kira-kira sesuai dengan ukuran dadamu ya. Kamu mau tahu caranya? Simak video berikut ini:
Simak videonya di sini:
This is really a clever idea.
Posted by Elite Readers on 7 Oktober 2015
Recommended By Editor
- Oh, begini caranya bikin si kecil minta sendiri sarapan pagi berbekal sereal bernutrisi nan lezat
- Cara kencan pria ini kuno tapi malah disukai ribuan netizen, kok bisa?
- Bukan cuma kata nenek, bidan juga setuju pentingnya jamu terstandar pasca persalinan
- Buku LKS SD ini ajarkan perselingkuhan Saras 008 & Spiderman, parah!
- Cukup 5 menit si kecil jadi suka sarapan cuma berbekal sereal? Ini ceritanya
- 7 Kejadian ini bikin heboh dunia penerbangan Indonesia, apa saja ya?
- NASA buka lowongan astronot untuk misi ke luar angkasa, kamu pengen?
- 20 Hari besar unik ini ternyata diperingati orang sedunia, kamu tahu?

