Brilio.net - Film kartun merupakan hiburan tersendiri bagi para penggemarnya. Bahkan tidak jarang juga yang masih menonton film kartun mulai sejak kecil hingga dewasa.
Karakter dan jalan ceritanya yang beda dengan sinetron, membuat tayangan ini mendapatkan tempat tersendiri di hati penontonnya. Tapi sadarkah kamu ternyata banyak tokoh kartun yang tidak bercelana?
Berikut adalah daftar tokoh kartun yang tidak memakai celana sebagaimana dikutip oleh brilio.net dari Life Death Prizes, Selasa (12/1).
1. Squidward di SpongeBob
2. Yogi Bear dan Boo Boo di The Yogi Bear Show
3. Paddington Bear
4. Huckleberry Hound dan Mr Jinks
5. Donald Duck
6. The White Rabbit di Alice in Wonderland
MAU TAHU TOKOH KARTUN TAK BERCELANA BERIKUTNYA? KLIK NEXT......
Recommended By Editor
- Oh, begini caranya bikin si kecil minta sendiri sarapan pagi berbekal sereal bernutrisi nan lezat
- 20 Tokoh kartun Jepang paling populer yang pernah kamu tonton
- Bukan cuma kata nenek, bidan juga setuju pentingnya jamu terstandar pasca persalinan
- Tak terasa kini Mickey Mouse berusia 82 tahun!
- Cukup 5 menit si kecil jadi suka sarapan cuma berbekal sereal? Ini ceritanya
- Terjawab sudah, Winnie The Pooh ternyata cewek!
- 35 Foto cosplay gagal yang bakal bikin kamu ketawa ngakak
- Impian sederhana anak-anak 90-an yang sulit diwujudkan














